Prosedur Proses Material

Dari Yasunli Enterprise Software
Revisi per 13 September 2014 05.24; Henki (bicara | kontrib)

Langsung ke: navigasi, cari

Berkas:Proses Material 1.png Proses Material 2.png


Proses material dan Gudang material selanjutnya disebut sebagai satu divisi. Stock material/masterbacth dan lainnya dinyatakan sebagai milik bersam (stock opname juga dilakukan bersamaan).

Proses Material dibagi menjadi 5 proses :

1. Pengumpulan barang Reject : Aktivitas mengumpulkan/mendata Box Reject (Box Kuning) tempat Reject Part/Runner dari tiap mesin untuk dibawa ke Proses Material. Gunakan menu Job Order dengan tampilan seperti di bawah ini:

Job Order Recycle.png

2. Penggilingan Barang Reject (selanjutnya disebut Gilingan) : Aktivitas menghancurkan Reject Part hingga dapat digunakan ulang di mesin Injection. Gunakan Menu Recycle/Gilingan seperti dibawah ini.

Gilingan Recycle.png

3. Pemisahan Debu hasil gilingan (selanjutnya disebut Pengayakan) : Aktivitas memisahkan debu dari hasil penghancuran Reject Part. Gunakan menu Hasil Ayakan dibawah ini.

Berkas:Ayakan.png

4. Pencampuran Material (selanjutnya disebut Mixing) : Aktivitas mencampur hancuran yang telah dipisah debunya dengan material baru (Original). Program memonitor pencampuran kedua material ini.

Persiapan Material.png

5. Pengiriman Mixing ke Injection : Aktivitas mendistribusikan campuran material hancuran + material baru/original ke tiap mesin Injection.

Permintaan Material.png