Master ICP: Perbedaan revisi

Dari Yasunli Enterprise Software
Langsung ke: navigasi, cari
(←Membuat halaman berisi 'Master ICP digunakan untuk mendata seluruh sertifikat ICP yang diberikan oleh Supplier untuk material/sparepart yang digunakan untuk produksi langsung/tidak langsung m...')
 
Baris 4: Baris 4:
  
 
[[Berkas:Master ICP.png]]
 
[[Berkas:Master ICP.png]]
 +
 +
 +
Form Master ICP dapat digunakan oleh member IQC dengan cara :
 +
 +
1. Member IQC memilih menu ICP pada menu Master
 +
 +
2. Masukan Item ID (Kode material/grade material atau kode sparepart dari Supplier yang digunakan untuk pembuatan PO).
 +
 +
3. Pilih kode Vendor (Supplier)
 +
 +
4. Pilih kode Customer (Customer yang menggunakan barang tersebut secara langsung/tidak langsung yang berasal dari Yasunli).
 +
 +
5. Masukan Laboratory (Laboratorium dimana Item tersebut ditest ICP-nya).
 +
 +
6. Masukan Tanggal Terbit dari Sertifikat ICP tersebut.
 +
 +
7. Klik Browse untuk memasukan hasil scan dari Sertifikat ICP tersebut.
 +
 +
8. Masukan Info Komponen satu persatu (PB, CD, Hg, Cr, PBB dan PBDE). Kosongkan nilainya untuk yang tidak terdapat pada sertifikat (komponen yang tidak ditest).
 +
 +
9. Tekan Simpan.

Revisi per 21 Oktober 2014 02.36

Master ICP digunakan untuk mendata seluruh sertifikat ICP yang diberikan oleh Supplier untuk material/sparepart yang digunakan untuk produksi langsung/tidak langsung menghasilkan barang.

Adapun tampilah Master ICP seperti dibawah ini:

Master ICP.png


Form Master ICP dapat digunakan oleh member IQC dengan cara :

1. Member IQC memilih menu ICP pada menu Master

2. Masukan Item ID (Kode material/grade material atau kode sparepart dari Supplier yang digunakan untuk pembuatan PO).

3. Pilih kode Vendor (Supplier)

4. Pilih kode Customer (Customer yang menggunakan barang tersebut secara langsung/tidak langsung yang berasal dari Yasunli).

5. Masukan Laboratory (Laboratorium dimana Item tersebut ditest ICP-nya).

6. Masukan Tanggal Terbit dari Sertifikat ICP tersebut.

7. Klik Browse untuk memasukan hasil scan dari Sertifikat ICP tersebut.

8. Masukan Info Komponen satu persatu (PB, CD, Hg, Cr, PBB dan PBDE). Kosongkan nilainya untuk yang tidak terdapat pada sertifikat (komponen yang tidak ditest).

9. Tekan Simpan.